06 April 2010

Festival Drumband Terbuka ke-10 di Knight Stadium Semarang

ASM kembali hadir di event yang cukup bergengsi di Jawa Tengah. Kali ini adalah event Festival Drumband Terbuka (FDT) ke-10 yang dilaksanakan di Knight Sport Center Semarang, Jawa Tengah tanggal 3 & 4 April 2010.

Dan yang lebih membanggakan lagi adalah bahwa juara umum untuk kategori senior diraih oleh unit Marching Band yang telah menggunakan perkusi ASM Ultimate Series....yaitu MB Bahana Tri Suara SMP Negeri 3 Purwodadi Jawa Tengah... Berikut ini adalah dokumentasi selama event berlangsung.

"Kalian jangan tegang ya....pakai alat ASM pasti menang kok...!" Kata sang pelatih.


The Three Mas Ketir-ketir.....


ASM Marching Percussion. Smart Choice!


Ga sabar pengin segera tampil... Pakai ASM sih...!

Serius bener...! Ga ada yang terlewat dari pengamatan para juri....

Memang pantas jadi juara kok...!


Wah, ada alat bagus nih! Coba ah...


Coaching clinic dadakan ala Mas Dicky...